Tulatulana Anaana Makesa

Cerita Random Tentang Keseharian Seorang Working Mom Beranak Tiga

  • Home
  • About Me
  • Disclosure
  • Another Blog
    • First Blog
    • Second Blog
pic source: pixabay.com

Dewasa ini rasanya hampir semua orang sudah tak mengalami kesulitan dalam mengakses berita dan informasi yaa. Berita apapun itu, mulai dari yang serius hingga yang remeh sekalipun, tak ada lagi kesulitan mengaksesnya. Sangat berbeda dengan dulu, kita baru bisa mendapat informasi ketika menonton televisi, membaca koran/majalah atau membaca buku.

Dulu, informasi tentang kesehatan, kecantikan dan mode baru akan kita dapatkan saat membaca majalah wanita yang terbitnya dua minggu atau bahkan sebulan sekali. Bandingkan dengan saat ini, para wanita bisa mengetahui segala informasi dan tips mengenai hal tersebut hanya dalam hitungan detik. Sungguh perkembangan informasi yang tanpa batas dan sangat memudahkan kita.
Dua hari setelah lebaran, saat saya sedang asyik nonton tayangan infotainment di televisi di rumah mama, tiba-tiba Wahyu datang melapor ke saya sembari memegang dompet berwarna biru dongker yang sangat saya kenal yang tak lain adalah dompet saya sendiri yang saat itu kondisinya terlihat memprihatinkan.

Tanpa saya tanyai, Wahyu langsung mengatakan bahwa dompet itu rusak dan dia bukanlah pelaku yang merusak dompetnya. Saat membuka tas saya, ia melihat dompet itu sudah rusak, lanjutnya menjelaskan. Hmmm, percaya deh, percaya LOL. Lalu saya katakan padanya bahwa gak papa dompetnya rusak, mungkin memang sudah waktunya untuk diganti.

dompet biru dongker yang rusak


Postingan Lebih Baru Postingan Lama Beranda

ABOUT ME

Hai, selamat datang di blog saya. Perkenalkan, saya Ira Hamid, pemilik sekaligus penulis blog ini. Jika ada pertanyaan sehubungan dengan tulisan saya atau ingin menjalin kerjasama, silakan hubungi saya melalui WhatsApp di 085241896490 atau email di yuwahyu2011@gmail.com


SUBSCRIBE & FOLLOW

Pengikut

Pageviews

Blog Archive

  • ►  2023 (3)
    • ►  Agustus (1)
    • ►  Mei (1)
    • ►  Februari (1)
  • ►  2022 (26)
    • ►  November (1)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  September (3)
    • ►  Juli (1)
    • ►  Juni (1)
    • ►  Mei (2)
    • ►  April (2)
    • ►  Maret (5)
    • ►  Februari (5)
    • ►  Januari (5)
  • ►  2021 (23)
    • ►  Desember (1)
    • ►  November (1)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  Agustus (4)
    • ►  Juli (1)
    • ►  Juni (1)
    • ►  Mei (4)
    • ►  April (4)
    • ►  Maret (4)
    • ►  Februari (1)
    • ►  Januari (1)
  • ►  2020 (3)
    • ►  Desember (1)
    • ►  Mei (1)
    • ►  Januari (1)
  • ►  2019 (21)
    • ►  Desember (1)
    • ►  September (1)
    • ►  Agustus (1)
    • ►  Juli (8)
    • ►  Mei (1)
    • ►  Maret (5)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (2)
  • ▼  2018 (18)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  September (1)
    • ►  Agustus (1)
    • ▼  Juli (2)
      • Perempuan Indonesia & GLITZMEDIA.CO
      • Dompet Baru
    • ►  Juni (2)
    • ►  Mei (2)
    • ►  April (2)
    • ►  Maret (3)
    • ►  Februari (2)
    • ►  Januari (2)
  • ►  2017 (8)
    • ►  Desember (2)
    • ►  Oktober (1)
    • ►  Agustus (4)
    • ►  Juli (1)

Categories

  • Curhat
  • Info
  • Uneg-Uneg
  • Review
  • Hiburan
  • Jalan-Jalan
  • Opini
  • Nostalgia
  • Motivasi
  • Kucing

Featured Post

37

Recent Posts

Popular Posts

  • Kisah Saya, Dahlia, Anyang-anyangan & Prive Uri-cran
  • Dompet Baru
  • Terjebak & Tertipu
  • Suka Bermain Air? Inilah 4 Taman Air yang Ada di Kuta, Bali

Recent Comments

`

Designed by OddThemes | Distributed By Gooyaabi Template